Wednesday

PURA PENATARAN SASIH

Pura ini terletak di Desa Pejeng di tepi jalan raya menuju obyek wisata Tampaksiring. Pura ini terkenal karena terdapat sebuah nekara yang amat besar,dengan tinggi 186,5 cm dan berdiameter 160 cm. Nekara perunggu yang berasal dari jaman prasejarah (jaman pra hindu) terkenal dengan nama bulan pejeng yang berarti bulan yang jatuh ke bumi.
Oleh karena itu pura ini dinamakan pura penataran sasih, “Sasih” berarti bulan. Yang menarik di sini adalah hisan”bulan pejeng”yang berebentuk kedok muka yang disusun sepasang sepasang dengan matanya yang besar membelalak, dengan telinga yang panjang dan anting-antingnya yang dibuat dari uang kepeng dengan hidung saegitiga’ Bulan Pejeng ini juga dianggap sebagai subang Kebo Iwa. Sejumlah arca arca kuno penting terdapat dalam pura ini.

Jalan jalan murah di Bali, liburan murah di Bali,

paket wisata murah, tour murah di Bali

Hubungi kami :

Timbul Bhuana Tours

Lisence No. : 551.21/1210/KPPT

Jalan Kapten Sujana No. 1 Blahbatuh-Gianyar-Bali-80581

Email : sirmaaja@yahoo.com

No comments:

Post a Comment